Selamat Datang Mahasiswa Baru Tahun 2022
Senin, 29 Agustus 2022, berita | Dilihat : 928 kaliSegenap keluarga besar Program Studi Sistem Informasi Fakultas Sains dan Teknologi UIN Sumatera Utara Medan mengucapkan selamat datang kepada Mahasiswa Baru tahun 2022, semester ganjil Tahun Akademik 2022/2023.
Berkas Surat Dekan tentang PBAK, SK Panitia PBAK FST dan Rundown Acara PBAK FST bisa diunduh pada akhir postingan ini.